Ini asal usul Hari Valentine yang tidak banyak orang ketahui
Jakarta (Beritaharianmu) – Sebentar lagi, tanggal 14 Februari akan tiba sebuah hari yang dikenal di berbagai belahan dunia sebagai Hari Valentine atau Hari Kasih Sayang. Perayaan ini identik dengan berbagai bentuk ungkapan cinta dan kasih, mulai dari memberikan bunga dan cokelat, bertukar hadiah, hingga menghabiskan waktu bersama dengan orang-orang terdekat. Tradisi ini telah berkembang luas … Baca Selengkapnya